Siapa sangka, aktivitas sederhana seperti bersalaman bisa menjadi tantangan bagi sebagian orang tua? Ya, tidak sedikit anak yang menolak untuk bersalaman, terutama dengan orang yang baru dikenal.